Tapi belakangan ini, gak sedikit dokter yang melarang para bumil untuk melakukan pengecekan jenis kelamin anak dalam kandungannya karena takut akan mempengaruhi kesehatan janin dan ibu. Terus kalau mau tahu jenis kelamin anak, para bumil mesti gimana dong? Tenang, hari ini Pastiseru punya satu trik yang simpel dan mudah banget diterapkan, yuk cekidot!
Cara ngecek jenis kelamin anak dalam kandungan itu gimana caranya?
Caranya itu gampang banget kok! Menurut dokter pengobatan Cina, caranya adalah dengan mengecek warna pada puting susu si bumil itu sendiri. Puting dada kiri untuk cowok dan puting dada kanan untuk cewek. Jika puting dada kiri berwarna gelap hingga hitam, maka jenis kelamin anak yang dilahirkan dipastikan adalah cowok. Tapi kalau puting dada kanan berwarna muda dan pucat, maka jenis kelamin anak adalah cewek.
Hal ini disebabkan karena pada masa kehamilan, puting susu para wanita mengalami perubahan paling signifikan. Setelah 8 minggu, dada akan semakin membesar dan terkadang bisa menimbulkan rasa sakit. Pada saat usia kandungan mencapai 5 bulan, darah yang mengalir pada pembuluh darah di payudara akan semakin banyak dan inilah yang menyebabkan perubahan warna pada puting susu si bumil.
Kalau lihat ukuran payudara, bisa nentuin jenis kelamin anak dalam kandungan gak ya?
Bisa dong! Jika anak yang dikandung adalah anak perempuan, maka lingkaran dada akan bertambah hingga 8 cm. Tapi sebaliknya, jika anak yang dikandung adalah anak laki-laki, maka lingkaran dada cuman bertambah sekitar 6,8 cm. Hal ini disebabkan karena pada saat mengandung anak laki-laki, hormon testosteron pada tubuh si bumil akan lebih banyak, sehingga ukuran payudara menjadi tidak terlalu besar.
Sebenarnya siapa sih yang nentuin jenis kelamin anak kita dalam kandungan?
Yang menentukan jenis kelamin anak itu adalah kromosom yang dibawa dari sperma sang papa. Ketika sel sperma dan sel telur bersatu, dan jika kromosom yang dihasilkan adalah X kromosom, maka anak yang dilahirkan adalah anak perempuan. Tapi sebaliknya jika kromosom Y, maka anak tersebut adalah anak laki-laki. Jadi mulai sekarang, jangan pernah salahin istrimu lagi ya atas jenis kelamin anak yang dilahirkannya dengan susah payah!
Advertisement